Senin, 13 Februari 2023 – 11:22 WIB
VIVA Trending – Baru-baru ini media sosial TikTok dihebohkan dengan sebuah video emak-emak yang pamer sering ke hotel terus. Tak cuma itu, ia juga pamer makan es krim dari Kanada. Video itu pun viral.
Netizen pun mengomentari konten tersebut. Seperti apakah aksi emak-emak tersebut? Scroll ke bawah untuk mengetahui informasi lebih lanjut.
Pamer sering ke hotel
Viral! Nenek Pamer Lagi di Hotel Sambil Makan Es Krim dari Kanada
Akun TikTok @nejul123 sedang jadi perhatian publik. Pasalnya, ia mengunggah konten video yang memperlihatkan dirinya sedang menginap di hotel.
“Orang miskin tapi di hotel terus. Namanya miskin apa bukan gaes. Di hotel terus lah, nih,” ujarnya sambil memperlihatkan suasana depan hotel,” dilansir VIVA dari akun TikTok @nejul123, Senin, 13 Februari 2023.
Halaman Selanjutnya
“Enak gaes,” imbuhnya.
Sumber: www.viva.co.id